Dankormar Wakili KASAL Serahkan Paket Sembako Kerja Sama TNI AL Bersama Tiga Bank Mitra

Uritanet, – Komandan Korps Marinir Mayor Jenderal TNI (Mar) Widodo Dwi Purwanto, mewakili Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Yudo Margono,S.E.,M.M., menyerahkan paket sembako kepada prajurit dan PNS Korps Marinir. Penyerahan dilakukan secara serentak bersama prajurit TNI AL se-lndonesia secara virtual kerjasama TNI AL dengan tiga Bank mitra tahun 2021 di Graha Marinir,Kesatrian Mako Korps Marinir, jalan Prajurit KKO Usman dan harun Jakarta Pusat (27/04).

Baca Juga :  Penandatanganan Antar Pemerintah Kota Bekasi Dengan Ombudsman RI ‘Sinergi Pelayanan Publik’

Hadir mendampingi Komandan Korps Marinir dalam penyerahan sembako gratis tersebut,Wadan Korps Marinir, beserta para pejabat utama Korps Marinir. Dalam acara virtual yang diikuti bersama Kotama TNI AL lainnya ini, sedikitnya 20.434 paket sembako gratis untuk Seluruh Prajurit Korps Marinir yang terdiri dari anggota milter dan Pegawai Negeri Sipil (PNS) Mako kormar yang diantarkan ke Satker dan satuanya masing-masing.

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *