Pakaian Bekas Asing Ancam Industri Tekstil Lokal

“Pemerintah harus menindak tegas pelaku penyelundupan dan pedagang yang sangat merugikan pelaku usaha dan industri tekstil lokal. Bagi kami, siapapun yang terlibat dan melakukan pembiaran terhadap aktivitas penyelundupan dan perdagangan produk ilegal tersebut tidak memiliki rasa nasionalisme”, tegasnya (15/03).

Oleh karena itu, Sultan mendesak Pemerintah melalui kementerian perdagangan dan Bea cukai RI untuk tidak bermain mata dengan para penyelundup dan pedagang. Meskipun Pasar Indonesia sangat seksi bagi produk pakaian bekas import.

Baca Juga :  Aiman Mosad Mohamad Atiyah : Perahu Travel Expo 2023 Bisa Membawa Harapan Baik Haji, Umroh, Halal Tour dan Palestina

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *