Tokoh Muda Papua: Pemimpin Papua ke Depan Harus Di-screening

Uritanet, – Korupsi merupakan masalah serius. Tindak pidana ini dapat mempengaruhi stabilitas ekonomi dan keamanan masyarakat,membahayakan pembangunan sosial ekonomi dan politik,serta merusak nilai-nilai demokrasi dan moralitas. Fenomena korupsi ini membuat masyarakat hilang kepercayaan terhadap Pemerintah, sebab pelaku korupsi telah mengambil hak-hak rakyat secara paksa. Berangkat dari potensi bahaya korupsi tersebut, tokoh muda Papua, Ali Kabiay meminta agar ke depan, rekrutmen para pemimpin di wilayah Papua untuk menduduki jabatan-jabatan negara harus melalui proses screening.

Baca Juga :  Minta Kepolisian ‘Buka Kembali’ Dugaan Mal Praktik Operasi Bariatric Di Bali yang Menewaskan dr. Gerry Irawan Sp.OG

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *