PPPSRS Kalibata City Lantik 29 anggota Tenant Safety Officer dan Gelar General Evacuation Antisipasi Keadaan Darurat

“Karena itu, simulasi evakuasi dan penanggulangan kebakaran rutin kami selenggarakan dua kali dalam setahun. Kami senang kegiatan ini selalu dapat respon positif dari warga Kalibata City, karena ini menyangkut keselamatan kita bersama,” jelas Bunda Musdalifah (demikian sapaan akrabnya) di sela sela General Evacuation Kebakaran dan Gempa Bumi, beberapa waktu lalu, di Jakarta Selatan.

Kegiatan tersebut, sekaligus dimaksudkan  untuk meningkatkan kesadaran akan pentingnya pencegahan kebakaran dan proses evakuasi di saat terjadinya peristiwa kebakaran. Sebab risiko kebakaran kapan dan dimana saja bisa terjadi, karena itu dibutuhkan kesiapan seluruh pemangku kepentingan apartemen Kalibata City, tukasnya.

Baca Juga :  Tim Koalisinews Indonesia Audiensi ke Wakil Walikota Bekasi

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *