CHI Award 2023 Sasar Penghargaan Empat Maestro Seni Tari Nusantara, dan Dapuk DR (HC) Ir.Sukarno Penghargaan Khusus “Amerta Aksara Budaya”

Sebagai penutup, Guruh Sukarnoputra yang mewakili DR (HC) Ir.H.Sukarno yang didapuk Penghargaan Khusus Amerta Aksara Budaya sebagai Cahaya Seni Budaya Nusantara mengucapkan apresiasi dan terimakasih pada CHI Awards yang telah memberi penghargaan tertinggi pada Bung Karno.

“Kita bersyukur menjadi saksi perkembangan seni budaya Indonesia. Bung Karno yang berjasa dalam pengembangan kebudayaan di segala bidang, termasuk juga sastra. Jadi Bung Karno layak dan pantas. Sebagai rakyat biasa pun saya berterimakasih pada Bung Karno yang telah memajukan Indonesia. Harapan kedepan CHI Awards dapat ditingkatkan keberdayaannya. Pemberian Awards bisa mengacu pada Oscar dan sebagainya, dimana senior sampai yang muda muda memperolehnya. Hal Itu tentunya sangat baik dan bermanfaat, dimana semua menerima. Saya harap CHI Awards bisa seperti itu,” pungkas Guruh Sukarnoputra

Baca Juga :  Aliansi Selamatkan Demokrasi Indonesia (ASDI) Helat ‘Panggung Rakyat : Bongkar !!’

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *