Program Digital Signage Setjen DPD RI Bagian Dari AKSI DPD RI

Sedangkan disisi lain, Komisioner Komisi Informasi (KI) Pusat Syawaludin melihat rencana AKSI DPD RI ini adalah terobosan dan inovasi yang baik, apalagi di era digital sekarang ini, keterbukaan informasi publik sangat diperlukan dalam rangka menjangkau akses informasi seluas-luasnya kepada masyarakat.

“Dukungan dan apresiasi sebesarnya dengan apa yang dilakukan DPD RI sebagai lembaga tinggi negara, sehingga keterbukaan informasi publik terkait kinerja DPD RI perlu dikomunikasikan ke masyarakat agar mendapatkan respon dan partisipasi publik yang baik,” ujarnya.

Baca Juga :  Hasil Survey Kompas : Dari 8 Lembaga Negara, DPD RI Masuk Peringkat Tiga Citra Positif dan Baik, “Siap Lanjutkan Amanat Rakyat”

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *