‘Beli Saham GoTo’ Tuai Polemik, GoTo Bukukan Rugi Bersih Rp.40,5 T pada 2022

“Seperti pernah dialami pengelola dana pensiun Pertamina, yang juga melakukan aksi korporasi dengan membeli saham yang lalu mengalami kerugian. Yang ujungnya Direksi dipidana karena dianggap ada ‘main mata’ dalam investasi 600 miliar rupiah itu,” ungkap LaNyalla (26/3).

Apa yang dilakukan Telkomsel juga didalilkan sebagai potensi untuk keuntungan. Aksi korporasi dengan menyuntikkan dana sekitar Rp.6,4 triliun kepada GoTo didalilkan sebagai bagian dari pengembangan bisnis untuk menghasilkan potensi baru. Tetapi faktanya yang terjadi justru kerugian baru.

Baca Juga :  Peristiwa Dugaan Pembunuhan dan Mutilasi 4 Warga Sipil Papua Jadi Sorotan di Tengah Upaya Kondisif di Tanah Papua

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *