18th DPD RI Katalisator Perjuangan Aspirasi Rakyat dan Dinamisator

“Sebagaimana visi misi kita bersama, DPD RI Dari Daerah Untuk Indonesia,” imbuhnya.

Rahman menambahkan, Sekretariat Jenderal DPD RI akan menghadapi berbagai tantangan di masa depan. Selain harus selalu menyesuaikan dengan berbagai peraturan yang dinamis, juga harus menjaga momentum dan semangat DPD RI dalam mengartikulasikan dan mengagregasikan kepentingan daerah dalam ketatanegaraan Indonesia.

“Oleh sebab itu, dibutuhkan kekompakan dan semangat serta daya juang bagi seluruh jajaran Sekretariat Jenderal DPD RI untuk mencapai visi dan misi kelembagaan DPD RI,” imbuhnya.

Baca Juga :  GKR Hemas, Wakil Ketua DPD RI : Terpenting Mengembalikan Marwah dan Citra DPD, Lembaga Legislatif yang Hadir dan Fokus Menyuarakan Harapan Masyarakat dan Daerah

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *