Rakernas ASITA : Stimulus Fiskal Sektor Pariwisata Dibutuhkan

Menurutnya, pemulihan sektor pariwisata Indonesia belum benar-benar mampu mengembalikan kinerja industri seperti pra pandemi. Sehingga kami menyimpulkan bahwa stimulus kebijakan di industri ini masih sangat dibutuhkan.

“Turunnya jumlah kunjungan wisatawan mancanegara (wisman) karena pandemi Covid-19 praktis membuat kontribusi sektor pariwisata terhadap produk domestik bruto (PDB) dan devisa negara merosot. Pada 2020 misalnya, kontribusi sektor pariwisata terhadap PDB Indonesia hanya sebesar 4,05%, setelah di tahun sebelumnya mencapai 4,7%”, ungkap wakil ketua dewan pembina ASITA itu.

Baca Juga :  Pentas Seri Monolog Di Tepi Sejarah “Panggil Aku Gombloh” Oleh Titimangsa Foundation

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *