Jatim Ekspor Perdana Pupuk ‘Bat Guano’, Pupuk Kotoran kelalawar ke Australia

Lesty menjelaskan bahwa Avian Influenza (AI) atau yang lebih dikenal dengan sebutan flu burung adalah penyakit zoonosis (menular kepada manusia). AI dapat menginfeksi unggas seperti burung, bebek, angsa dan ayam. Sementara pupuk guano adalah jenis pupuk organik yang dihasilkan dari kotoran kelelawar, burung laut dan anjing laut yang sudah mengendap lama di dalam gua.

Pupuk guano dapat meningkatkan produktivitas tanah yang kekurangan unsur hara sehingga menjadi kebutuhan beberapa negara lain. Bahan baku pupuk ini dipanen di daerah Sulawesi, Maluku, Kalimantan, Papua, sebagian Sumatra, Madura dan Nusa Tenggara. Sementara Jawa Timur merupakan salah satu daerah pengolah terbesar di Indonesia.

Baca Juga :  PKS PT.Fursan Worldwide Express dengan PT. Reswara Prima Express Permudah Kirim Barang Mekkah – Madinah – Indonesia

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *