Porsi Ideal DPDRI Memperjuangkan Kepentingan Daerah

Secara keseluruhan otonomi daerah itu tidak sepenuhnya buruk sehingga diperlukan beberapa perbaikan. Dengan demikian dibutuhkan kamar kedua atau sistem bikameral yang ideal untuk mengawal pembangunan daerah.

“Kami di DPD RI, setiap provinsi diwakili empat orang dengan kualitas yang mumpuni serta modal besar suara rakyat. Dengan sistem bikameral yang ideal kami yakin dapat mengawal pembangunan daerah,” terangnya.

Mahyudin juga menyakini bahwa sangat tepat bila DPD RI berada digarda terdepan dalam memperjuangkan aspirasi daerah. Tapi sayangnya lembaga ini belum maksimal sesuai harapan para pendirinya.

Baca Juga :  Wakil Walikota Bekasi Mengukuhkan Pasukan Pengibar Bendera Pusaka

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *