Camat Pondok Gede Pimpin Upacara Hari Kebangkitan Nasional di lapangan Mini

Camat Pondok Gede Pimpin Upacara Hari Kebangkitan Nasional

URITANET – Upacara Hari Kebangkitan Nasional yang di laksanakan di lapangan mini Kecamatan Pondok Gede ,Kota Bakasi ,(20 Mei 2021). Camat pondok Gede Nesan Sujana beserta jajaranya di wilayah Kecamatan Pondok Gede bersama, Danramil, Polsek, yang di hadiri juga oleh beberapa ormas seperti BKMKB, serta Pokdar, Linmas, Satpol-PP, Dishub dan Karang Taruna.

Turut serta bersama-sama melaksanakan upacara yang jatuh pada tanggal 20 Mei 2021, acara yang di adakan di Stadion Mini Pondok Gede, dalam pelaksanaan upacara tersebut tetap selalu memprioritaskan serta menjalankan protokol Kesehatan berkaitan dengan masalah Covid 19 ,yang masih melanda sampai dengan saat ini.

Baca Juga :  Peternakan Terintegrasi PT. Lembu Setia Abadi Jaya, Balaraja, “Integrated Farming One Stop Shopping Peternakan”

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *