Menko PMK Muhadjir Effendy Luncurkan Buku ‘Jejak Bakti Untuk Negeri’, Refleksi Perjalanan Karier dan Dedikasi

Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK), Muhadjir Effendy, resmi meluncurkan buku biografinya yang berjudul "Jejak Bakti Untuk Negeri"

“Melalui buku ini, saya berharap generasi muda dapat memahami pentingnya dedikasi dan semangat dalam melayani bangsa. Semua jabatan yang pernah saya emban, dari akademisi hingga menteri, adalah bentuk kontribusi saya untuk Indonesia yang lebih baik,” ujar Muhadjir Effendy dalam sambutannya.

Peluncuran buku ini juga menjadi momentum penting untuk mengapresiasi berbagai capaian Muhadjir dalam meningkatkan kualitas pendidikan, kesehatan, dan kesejahteraan masyarakat Indonesia.

Baca Juga :  Prof.Deby Vinski : Keindahan, Kebersamaan dan Toleransi Kekuatan Perdamaian Dunia

**Benksu

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *