Ridwan Kamil-Suswono Akan Berdayakan Pensiunan ASN untuk Menghijaukan Jakarta

Ridwan Kamil-Suswono (RIDO), akan memberdayakan tenaga pensiunan aparatur sipil negara (ASN) atau pegawai negeri sipil (PNS)

Program tersebut memiliki tiga pilar utama, yakni pengurangan polusi, penambahan dan revitalisasi ruang terbuka hijau dan _public space_, serta kebijakan atap hijau.

Secara konkret, para pensiunan ASN Pemprov Jakarta dapat turut membantu sosialisasi program-program terkait kebijakan atap hijau. Melalui kebijakan ini, pasangan RIDO berharap gedung-gedung di Jakarta dapat memanfaatkan atap sebagai ruang hijau untuk meningkatkan daya serap karbon dioksida (_carbon sequestering_) serta menurunkan suhu kota.

Baca Juga :  Kontribusi PPTRA BIG Raih Penghargaan Dalam Penilaian SDA Hayati Dirjen Kekayaan Negara

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *