Dr.Wartiniyati, SKM.M.Kes : AJak Pekerja Migrant Malaysia Gunakan Maggot Tangani Sampah Organik

Kegiatan penyuluhan kesehatan mencakup berbagai tema penting dari bidang yang berbeda beda diantaranya mengenai Sampah Organik, Kesehatan Mental, Pencegahan HIV/AIDS dan lain lain.

Salah satu pemateri dalam kegiatan tersebut Dr.Wartiniyati, SKM.M.Kes merupakan Dosen Prodi D4 Sanitasi Lingkungan Politeknik Kementerian Kesehatan Jakarta Il, DKI Jakarta, membawa materi dengan tema “Maggot sebagai solusi penanganan sampah dan potensi pemanfaatannya serta pembuatan sabun dari minyak jelantah sebagai sirkuler untuk keberlanjutan di Masyarakat”.

Baca Juga :  Wakil Walikota Bekasi Meninjau Pelaksanaan Vaksin Sebanyak 1800

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *