Awali Ramadhan 2024, TIKI Bagikan Hadiah Rejeki Member SOBATIKI Mulai Uang Tunai Hingga Motor Listrik

Selain mengakses SOBATIKI, pelanggan dapat menggunakan aplikasi TIKI untuk mengatur pengiriman paket, mulai dari cek tarif, cek lokasi gerai TIKI terdekat, info produk, permintaan layanan JEMPOL (Jemput Online), cek status kiriman, hingga melakukan pembayaran berbagai tagihan seperti listrik, air dan telepon dengan menggunakan fitur TIKI Wallet.

Pelanggan juga dapat menikmati berbagai hiburan menonton saluran TV nasional dan konten Video On Demand.

Baca Juga :  Pemerintah Belum Punya Langkah Antisipasi Hadapi Resesi Dunia

“Selama Bulan Ramadhan ini, TIKI memiliki beragam aktivitas mulai dari kegiatan amal dan bagi-bagi takjil, program Dapur TIKI bersama Indra MasterChef Indonesia 9, dan juga promo diskon menarik. Kami meyakini Bulan Ramadhan tahun ini akan semakin meriah dengan beragam promo menarik dari peritel baik online maupun offline. Hal ini tentunya akan meningkatkan kebutuhan akan jasa kurir dan logisitk. TIKI sendiri memprediksi akan terjadi pertumbuhan volume kiriman yang ditangani kurir kami antara 20-25 persen di Bulan Ramadhan ini.” tutup Yulina.

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *