KAI Daop 1 Jakarta Optimalkan Jumlah Rangkaian, Liburan Nataru Buruan Dipesan Ratusan Ribu Tiket Masih Tersedia Untuk Keberangkatan dari Stasiun Gambir dan Pasar Senen

Pelayanan ticketing sudah dapat dilakukan sejak H-45 hari sebelum jadwal keberangkatan Kereta Api (KA).

Sampai dengan saat ini Minggu (17/12) update pantauan layanan tickeng melalui Access By KAI di masa Nataru (18 hari), pada pukul 07.00 WIB bahwa ada sekitar 1.305 KA atau 73 KA perharinya termasuk KA tambahan.

Kemudian untuk kapasitas seat KA jarak jauh baik reguler maupun KA tambahan telah disediakan sekitar 754.532 atau 41.918 seat perharinya. Sedangkan untuk seat yang telah terjual kurang lebih sebanyak 338.198 tiket atau 18.789 seat perharinya, jika diprosentase antara ketersediaan seat dengan seat yg telah terjual rata perharinya sekitar 45%.” Tutur Ixfan”.

Baca Juga :  Seri Matcha Latte Plant Based by CY Beverages Launching Perdana Di Ajang Perhelatan FHI 2023

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *