Menanti Jurus Pamungkas SBY

Kedua, Partai Demokrat bergabung ke koalisi yang sudah ada, mengusung Ganjar atau Prabowo. Konsekuensinya posisi tawar Partai Demokrat lemah dan mustahil bisa memosisikan AHY sebagai cawapres. Namun, setidaknya AHY dapat jabatan menteri untuk bekal politik pada periode berikutnya.

Ketiga, mengeluarkan jurus pamungkas atau jurus terakhir yang paling ampuh, hal ini hanya SBY yang paham. Sebagai langkah pamungkas tentu akan beresiko, jika berhasil akan membuat AHY memasuki orbit politik yang menguntungkan. Tapi bila gagal akan membuat AHY kian terpuruk.

Baca Juga :  Panglima TNI Bersama Ketua Umum Dharma Pertiwi Kunjungan ke Koarmada II Surabaya

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *