Mahasiswa Jurusan Ilmu Komunikasi UMM Jadi Podcaster Sarana Melatih Keterampilan Public Speaking

Untuk memproduksi konten podcast ini, Tanti mengajak para mahasiswa untuk kreatif. Konten podcast untuk saat ini, selain media yang lain, adalah termasuk media yang paling dekat dengan mereka. Podcast pun sekarang bisa dibuat dengan menggunakan tools dan aplikasi yang sederhana dan mudah, bahkan bisa dibuat menggunakan HP saja.

Dengan berpikir kreatif maka konten yg ada di sekitar kita bisa menjadi icon dan membuat mahasiswa produktif. Tanti berharap agar program ini dapat terus berlanjut dengan konten-konten yang makin variatif.

Baca Juga :  Fakultas dan Kampus Dukung Kegiatan Program Seruni FIK UI 2023, Berdampak Untuk Masyarakat

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *