Paska Reformasi Demokrasi Indonesia Alami Kebuntuan, Stagnansi dan Tidak Seimbang

Hadir dalam Public lecture tersebut, mantan Ketua Mahkamah Konstitusi Professor Jimly Assidiqie, Professor Tim Lindsey, Professor Deny dan Professor Vedi Hadits dari Melbourne University dan Kuncoro dari pihak Konsulat Jenderal RI di Melbourne.

Prof. Lindsey sebagai Ahli konstitusi Melbourne University pun menyampaikan kesediaannya berkunjung ke Indonesia untuk menyampaikan pandangannya tentang demokrasi dan sistem ketatanegaraan bersama DPD RI. Dalam rangka mencari formula ketatanegaraan yang tepat agar lembaga DPD RI semakin makin kuat dan bermanfaat bagi rakyat.

Baca Juga :  Kejar Pajak Netflix, Spotify Hingga Zoom

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *