Polrestabes Surabaya Bentuk Polisi RW, Peredam Gejolak Sosial Warga

Dengan dibentuknya Polisi RW ini, masih Pasma, memang secara launching belum dilakukan, namun proses trial-trial akan terus dilakukan.

Dan mulai sekarang dilakukan secara serentak. Minimal satu minggu ini sudah mulai menyambangi untuk melakukan koordinasi awal dengan RT dan RW yang ada.

“Silakan Kapolsek untuk memanage tentunya nanti juga akan ada Aplikasi. Nantinya dari aplikasilah yang akan menilai siapakah Polisi RW yang rutin dan yang belum sama sekali terjun ke masyarakat,” tandas Pasma.

Baca Juga :  Fenomena Mafia Tanah Marak, Menarik, Urgent dan Jadi Isu Nasional

Dengan dibentuknya Polisi RW ini, memang secara launching belum dilakukan,namun proses trial-trial akan terus kita lakukan. Dalam program ini melibatkan semua Polisi di tingkat RW,  untuk perwira (pama, pamen) apa juga dilibatkan.

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *