Pemerintah Harus Serap Beras Petani Semaksimal Mungkin

Semestinya, dalam masa panen raya ini, pemerintah menyerap beras petani semaksimal mungkin. Kalaupun dikejar “deadline” untuk memenuhi target pasokan cadangan beras pemerintah (CBP), yakni pada Maret-April 2023 harus mencapai 1,4 juta ton, berbagai langkah percepatan harus dilakukan, terutama saat masa panen raya tidak bersamaan antar daerah.

Langkah taktis dan strategis menyerap beras petani di daerah-daerah lumbung pangan nasional perlu dilakukan. Ini bukan semata-mata soal “lebih murah mana lokal vs impor?”, namun ini adalah ranah kedaulatan dan upaya mensejahterakan rakyat.

Baca Juga :  Segera Tuntaskan Polemik Pasokan dan Harga Beras

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *