Minta Kemenhub dan Kemen BUMN Buka Penerbangan Bengkulu ke Provinsi Tetangga

“Bukan cuma memicu inflasi saja. Pihak maskapai juga akan mengalami kerugian kalau tiket pesawat dibiarkan mahal terus. Orang jadi enggan naik pesawat. Lama-lama pesawat akan ditinggalkan. Orang akan mulai membiasakan jalur darat atau laut,” ujar Hj Riri Damayanti John Latief.

Dewan Pembina Karang Taruna Provinsi Bengkulu menekankan, bila kementerian dan pihak-pihak terkait mampu bahu membahu menurunkan harga tiket pesawat terutama saat liburan Hari Raya Idul Fitri 1444 H pada bulan April mendatang, maka itulah yang dikehendaki masyarakat.

Baca Juga :  Energi Faktor Penting Untuk Ketahanan Nasional

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *