IPO Di 40% Cadangan Geothermal Dunia

Uritanet, Jakarta – 

Negara Indonesia memiliki kurang lebih 40% cadangan geothermal dunia dengan potensi cadangan 25.4 Giga Watt atau setara dengan 25.4 Milyar Watt.  Ini menjadikan Indonesia sebagai Negara pemilik cadangan terbesar di dunia atas sumber energy geothermal yang bersih, ramah lingkungan dan terbarukan. Sekaligus yang secara terus menerus disediakan oleh Tuhan melalui gunung-gunung api di seluruh wilayah Indonesia.

Sampai dengan Tahun 2022, PT. Pertamina Geothermal Energy (PGE) memegang kuasa atas WKP Panas Bumi terbesar di Indonesia dengan total 13 Wilayah Kerja. Dengan kapasitas total PLTP di Indonesia sebesar 2.292 Mega Watt, atau dengan kata lain, sebanyak 82% berdiri di WKP milik PGE baik dengan skema operasi sendiri ataupun Joint Operation Contract.

Baca Juga :  Terkait Kebohongan Danki Gome, Panglima TNI Akan Tindak Tegas Sesuai Pasal 103 KUHPM

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *