Dorong Pemerintah Respon Larangan Hilirisasi Nikel WTO Via Diplomasi Preventif

Pemerintah, hanya perlu mengevaluasi kembali hubungan dagang dengan Eropa. Dan meminta mereka mendesak WTO untuk mengkaji kembali aturan dagang internasional yang merugikan negara penghasil utama nikel dan mineral lainnya seperti Indonesia.

Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) tak main-main melawan Uni Eropa di Organisasi Perdagangan Dunia (World Trade Organization/WTO). Meskipun kalah, Ia memerintahkan menterinya untuk melakukan banding. Seperti yang diketahui, gugatan Uni Eropa di WTO kepada Indonesia atas kebijakan pemerintah melarang ekspor bijih nikel ke luar negeri.

Baca Juga :  Model Peternakan Terintegrasi dan Inti Plasma PT LSAJ, Mentan Amran Apresiasi Arie Triyono

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *