Pasar Rakyat Leles Diresmikan, Wamendag : Pasar Rakyat Dorong Percepatan Pembangunan Daerah di Sektor Perdagangan

Selain membangun fisik, pemerintah juga berupaya merevitalisasi manajemen pengelolaan pasar dan memberikan edukasi kepada pedagang pasar agar memberi daya saing terhadap toko modern yang marak hadir saat ini. Tidak bisa dipungkiri bila ada pasar yang ramai itu menandakan pergerakan roda ekonomi masyarakat karena adanya transaksi di pasar itu dan aktivitas jual beli. Ini akan menggerakkan rantai pasok (supply chains) ekonomi rakyat kita,  ungkap Jerry.

Baca Juga :  Topping Off One District at Puri, Commercial Block di Metland Cyber Puri

Selain itu, pasar rakyat sebagai penggerak roda perekonomian masyarakat, pasar rakyat
juga memiliki kedekatan dengan aspek sosial dan budaya masyarakat setempat. Aspek sosial budaya inilah yang menjadi nilai keunikan tersendiri dari pasar rakyat. Kedudukan pasar rakyat hingga kini tetap penting dan menyatu dalam kehidupan masyarakat, terangnya.

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *