Ketua Komite III DPD RI, Sylviana Murni, Senator DKI Jakarta : Jakarta Sudah Siap Menghadapi Gelombang Ketiga Pandemi Covid 19

 

 

Pandemi Covid-19 telah memaksa setiap orang beradaptasi dengan kebiasaan baru,  termasuk dalam proses belajar mengajar di sekolah. Ketidakmampuan  beradaptasi dan bertransformasi akan menambah persoalan dan memperlambat  upaya pencapaian tujuan pendidikan. Oleh karena itu, dibutuhkan upaya dan  strategi pendidikan dalam transisi menuju era pasca pandemi.

Proses pendidikan, yang dahulunya memakai tehnik tatap muka langsung  sekarang dengan adanya keadaan darurat karena bencana non alam, Covid 19  membuat proses belajar mengajar dialihkan menjadi Daring (Dalam Jaringan).  Tentulah ini menjadi persoalan baru, dimana tata kebiasaan dan kebudayaan  yang selama ini dijalankan harus sedikit dialihkan menjadi berbasis Online atau virtual.

Baca Juga :  Masuk Sekolah Jam 5 Pagi, Sultan: Terobosan Penting, Gubernur NTT Tak Akan Mundur

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *