Ibu Hamil Jangan Makan Ikan ini, karena Bahaya bagi Janin

jenis-ikan-yang-bahaya-bagi-ibu-hamil
  • Orange roughy

Ikan jenis ini lebih sering ditemukan di laut dalam perairan Australia. Ikan dengan warna oranye kemerahan ini memiliki kandungan merkuri sebesar 0,571 ppm.

Merupakan ikan yang hidup di perairan laut dalam. Ikan todak memiliki mulut yang runcing seperti pedang. Beberapa mengenalnya dengan ikan pedang. Ikan ini memiliki kandungan merkuri sebanyak 0,995 ppm.

  • King mackerel

Baca Juga :  Terdeteksi Bakteri Berbahaya Kementan Musnahkan 315 Bibit Kaktus Euphorbia asal Italia

Merupakan yang tergolong memiliki kandungan merkuri cukup tinggi, yakni mencapai 1,67 ppm. Akan tetapi, ini adalah jenis ikan yang berbeda dengan ikan makarel biasa. Ikan yang tidak boleh dimakan ibu hamil adalah king mackerel.

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *