KEMENTERIAN PARIWISATA DAN EKONOMI KREATIF/BADAN PARIWISATA DAN EKONOMI KREATIF

Hanifah menjelaskan, di tengah situasi pandemi yang berangsur terkendali, komitmen Kemenparekraf/Baparekraf yang didukung Ultra Indonesia dalam menyelenggarakan FSI semakin besar.

“Seperti halnya subsektor lainnya, kami sangat bangga dengan sektor kuliner yang terus optimistis meski dalam situasi sulit. Sehingga kami akan terus menghadirkan dan mengoptimalkan FSI sebagai salah satu fasilitator strategis bagi peningkatan kapasitas bisnis teman-teman di industri kuliner. FSI merupakan contoh penting kerja kolaboratif semua pihak untuk keluar dari krisis pandemi COVID-19”, pungkas Hanifah Makarim.

Baca Juga :  WCCE 2022 Menghasilkan Aksi Strategis Pemulihan Ekonomi Kreatif Global

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *