“Hati Suci” Kisah Perjuangan Auw Tjoei Lan Patut Diteladani

Auw-Tjoei-Lan

Adanya pergerakan ini sangat membantu orang-orang susah untuk mendapatkan kehidupan yang lebih baik.  Auw Tjoei Lan tidak hanya bekerja di balik layar dari gerakan ini.

Ia juga maju melawan mucikari yang memaksa perempuan untuk bekerja sebagai pelacur. Seorang mucikari yang mengamuk bahkan pernah mencekik leher Auw Tjoei Lan karena merusak bisnisnya.

Mucikari lainnya bahkan mengiriminya golok penuh darah. Tapi kejadian ini tidak menciutkan nyali Auw Tjoei Lan untuk terus menyelamatkan perempuan-perempuan, khususnya yang masih anak-anak dari pelacuran.

Baca Juga :  K.H Ir. Abdul Hakim, M.M, Senator asal Lampung: Puasa Mampu Merevitalisasi Fungsi Tubuh Seseorang

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *