Uritanet, Jakarta –
Huawei telah resmi merilis tiga produk terbaru yang siap memikat pasar teknologi: MatePad 11.5 S, MateBook X Pro, dan MateBook 14. MatePad 11.5 S hadir dengan layar 11,5 inci yang tajam, dirancang untuk produktivitas dan hiburan yang optimal. Acara di gelar di hotel St.Regen Kuningan.
Sementara itu, MateBook X Pro menawarkan performa tinggi dalam desain elegan, menjadi pilihan ideal untuk profesional yang membutuhkan laptop tangguh dan portabel. Tak ketinggalan, MateBook 14 menggabungkan kinerja kuat dengan harga terjangkau, cocok untuk berbagai kalangan pengguna. Dengan peluncuran ini, Huawei semakin memperkuat komitmennya dalam menyediakan perangkat berkualitas tinggi untuk semua kebutuhan.
)**Benksu
Share Article :