JNE, VENAMBAK dan WANADRI Sepakat Tingkatkan Kualitas Penambak Indonesia

Uritanet, Jakarta –

Tantangan perekonomian yang dihadapi tahun 2024 dinilai akan lebih tinggi dibanding tahun sebelumnya, Oleh karena itu, seluruh sektor pendukung perekonomian harus melakukan langkah percepatan dan pemanfaatan teknologi untuk mencapai target yang diinginkan.

Salah satunya di sektor perikanan dan kelautan yang pada tahun ini menargetkan Produk Domestik Bruto (PBD) perikanan dapat tumbuh dikisaran 5-6 persen yang dirilis oleh Kementrian Kelautan Dan Perikanan (KKP) termasuk dalam mengoptimalkan potensi ekonomi biru.

Baca Juga :  Kunjungan Raffi Ahmad dan Makan Siang Bersama Prabowo Subianto Trending di Twitter

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *