Pekan Paralimpik Nasional (Peparnas) XVII Solo 2024, Dibuka Presiden Jokowi, Didampingi Dito Ariotedjo, Diikuti 4.625 Atlet dan Official

Presiden kemudian mengajak seluruh masyarakat Indonesia untuk turut menyukseskan Peparnas XVII Solo 2024, yang dianggap bukan hanya sebagai ajang lahirnya atlet-atlet berbakat dan pencetak rekor baru. Tetapi juga sebagai panggung kesetaraan bagi para atlet penyandang disabilitas untuk menunjukkan kemampuan terbaik mereka.

“Mari bertanding dengan suasana persaudaraan dan berjuang dengan semangat sportivitas. Saya juga ingin menyampaikan terima kasih kepada Pemerintah Kota Surakarta dan masyarakat Jawa Tengah atas dukungan mereka dalam penyelenggaraan Peparnas tahun ini,” jelasnya.

Baca Juga :  Secara Bertahap Panglima TNI Jendral Andika Perkasa Akan Menambahkan Jumblah Kodim di Papua

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *