“Kopi Bis Kota”, Toko Kopi Legendaris Sejak 1943 Di Daerah Jatinegara …

Terus ikuti jalan dan masuk ke sebuah gang sempit gelap yang hanya muat dilewati oleh satu orang. Ikuti terus hingga ke arah cahaya terang masih dengan aroma kuat semerbak kopi yang mengundang maka kita akan tiba di Toko Kopi Bis Kota.

Toko ini menjual kopi dengan jenis Robusta, Arabika, dan WB (biji kopi khas mereka). Selain itu umumnya para pembeli sering mencampur jenis biji kopi ini sesuai dengan keinginan mereka. Di toko kopi ini terlihat semua kemasan dibuat dengan menggunakan kertas yang terkesan vintage, karena banyak pembeli yang tidak mau menggunakan plastik.

Baca Juga :  30Th Metland Pecahkan Rekor MURI ‘Bola Dunia Terbesar di Kawasan Perumahan’ Landscape Sculpture Metland Cibitung

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *