Festival Harmoni Budaya Nusantara 2024 Resmi Ditutup, Kemenko PMK: IKN Akan Semakin Kuat dengan Kekayaan Budaya

Festival Harmoni Budaya Nusantara (FHBN) 2024

Sementara itu, Pj Bupati Penajam Paser Utara, Drs. Makmur Marbun, menyampaikan rasa bangga atas kepercayaan yang diberikan untuk menjadi tuan rumah festival ini untuk kedua kalinya. “Kami berharap acara ini semakin mempererat rasa persatuan di tengah keberagaman budaya kita, serta mempersiapkan daerah ini menyambut IKN dengan semangat harmonisasi kebudayaan,” ungkapnya.

Sebagai penutup, Kemenko PMK memberikan piagam penghargaan kepada instansi pemerintah, peserta acara, dan Pemerintah Kabupaten Penajam Paser Utara atas kontribusi mereka dalam meramaikan dan menyukseskan FHBN 2024.

Baca Juga :  Wadan Kodiklatad Mayjen TNI Kunto Arief Wibowo Ajak Generasi Muda Tingkatkan Minat Bertani

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *