Penting Peran Tata Kelola Data dan Informasi Menjamin Kelancaran, Kepercayaan Publik Terhadap Proses Demokrasi

“Keamanan data menjadi aspek krusial dalam tata kelola data pemilu. Dalam era digital seperti saat ini, ancaman terhadap keamanan data semakin kompleks dan beragam, mulai dari serangan siber hingga pencurian data,” tegasnya.

Oleh karena itu, penyelenggara pemilu perlu memastikan bahwa data yang dikelola terlindungi dengan baik dari segala ancaman tersebut, lanjutnya lagi.

Sekaligus mendorong keterbukaan informasi publik kepada para penyelenggara pemilu.

Baca Juga :  Puncak PWW 2021 Mendukung Wanita Mengoptimalkan Multiperannya

“Tata kelola data yang baik juga memastikan ketersediaan data bagi para pemangku kepentingan yang membutuhkannya, termasuk partai politik, calon, pemantau pemilu, dan masyarakat umum yang berhak mengetahui hasil pemilu secara transparan, akurat dan akuntabel”, pungkasnya.

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *