SOS Children’s Villages Indonesia Ajak Para Pelari Berlari Demi Misi Kebaikan #DimulaiDariKeluarga

 

Uritanet, Jakarta,

Ajang lari ultra-marathon “Run To Care 2024” akan kembali digelar pada 9-11 Agustus 2024 dengan rute Bandung-Lembang. Mengusung tema #DimulaiDariKeluarga, ajang ini mengajak para pelari untuk berkontribusi dalam pemenuhan hak anak demi mewujudkan Generasi Emas Indonesia 2045.

SOS Children’s Villages Indonesia, organisasi yang fokus pada pengasuhan anak-anak yang kehilangan orang tua, kembali mengadakan acara amal ini dengan melibatkan 308 pelari offline dan 193 pelari virtual. Para peserta akan menempuh rute sepanjang 150 KM melalui lima kota dan kabupaten di Jawa Barat, yaitu Kota Bandung, Kabupaten Sumedang, Kabupaten Subang, Kabupaten Purwakarta, dan Kabupaten Bandung Barat, dengan garis finish di SOS Children’s Village Lembang.

Baca Juga :  Partisipasi Rudy Project Bersama Atlet Paralayang PON XX Memecahkan Rekor Dunia Tandem Lintas Alam

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *