Hipertensi Banyak Ditemui Pada Lansia di Indonesia, Optimalkan Kesejahteraan Lansia, Tingkatkan Kapasitas Kader Untuk Masa Depan Bangsa Lebih Sehat

Khususnya dalam mengelola kondisi hipertensi mereka, termasuk memberikan edukasi dan pelayanan kesehatan, memberikan dukungan sosial dan emosional, serta bekerja sama dengan pihak terkait untuk memperoleh dukungan yang diperlukan. Berdasarkan tugas Kader Kesehatan tersebut, maka perlu ditingkatkan kemampuan kader melalui pelatihan sehingga dapat menyelesaikan tugasnya dengan baik.

Kegiatan berupa pelatihan dan pendampingan Kader Posyandu di Kelurahan Jatijajar Kota Depok tersebut bertujuan lebih mengoptimalkan peran dan fungsi kader posyandu dalam meningkatkan kesejahteraan lansia dalam mencegah dan mengontrol hipertensi.

Baca Juga :  Pentingnya Wanita Menjaga Kesehatan Mentalnya, Wanita Ciptakan Keluarga Bahagia

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *