Empat Rancangan Busana Batik dan Tenun Banyumas Karya Eka Risma Hadir di Indonesia Fashion Parade 2024

Keterlibatan Eka Risma di IFP 2024 tidak hanya membanggakan dirinya, tetapi juga membawa nama Purwokerto dan industri fashion Indonesia ke kancah yang lebih tinggi.

IFP 2024 menampilkan karya 100 designer fashion dari para designer lokal yang menggabungkan fashion Batik dengan Wastra Tenun Nusantara.

Athan Siahaan, sebagai Ketua Panitia Penyelenggara mengatakan, “Berterima kasih semua designer yang sudah turut serta dalam acara ini, para sponsor yang mendukung acara ini. Tema tahun ini mengambil tema Wastranesia.” ujar Athan.

Perkembangan wastra Indonesia sangat dinamis. Wastra tidak hanya menjadi kain, tetapi juga menjadi warisan budaya yang bercerita tentang perjalanan panjang sejarah Wasta Indonesia.

)**DJo

Baca Juga :  Xiaomi Redmi 10C Pilihan Cerdas Generasi Muda, Performa Cepat, Kamera Cakep, dan Baterai Cadas

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *