Dr. Mahyudin Ingin Wujudkan Kaltim Keren dan Pertumbuhan Ekonomi Hingga Double Digit

Maka itulah,  Mahyudin akan membuka akses seluas – luasnya pendidikan bagi seluruh lapisan masyarakat. Menurutnya pemberian beasiswa dan sekolah geatis menjadi instrumen bagi masyarakat Kaltim dalam mengenyam pendidikan.

Ketersediaan sarana dan prasarana pendidikan yang memadai juga menjadi gagasannya guna menciptakan SDM kompetitif. Ditambah dengan peningkatan jumlah dan kualitas tenaga pengajar.

Peningkatan taraf hidup masyarakat menurutnya juga perlu dilakukan di sisi kesehatan. Mahyudin bertekad menjadikan fasilitas kesehatan yang berkualitas dan mudah diakses semua kalangan. Tenaga kesehatan pun harus proporsional dengan kebutuhan, sekaligus profesional, agar masyarakat Kaltim memperoleh pelayanan terbaik.

Baca Juga :  LaNyalla: Indonesia Harus Belajar Tingkatkan Kualitas SDM Melalui Pendidikan Dari Korea Selatan

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *