Stunting Salah Satu Penyebab Terhambatnya Upaya Mewujudkan SDM Unggul

Sehingga penting pula memiliki buku KIA untuk memonitor perkembangan dan pertumbuhan anak anak kita. Apa itu ASI Eksklusif, kapan batas ASI bisa diberikan kepada anak kita, serta bagaimana asupan gizi buat anak anak kita. Hal ini tentu terkait dengan Sosialisasi Program Bangga Kencana dan Percepatan Penurunan Stunting, tambahnya lagi.

Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) terus menggencarkan Program Percepatan Penurunan Stunting melalui kegiatan sosialisasi Komunikasi Informasi dan Edukasi (KIE) Bangga Kencana bersama mitra kerja. Lantaran semua pihak memiliki peran penting dalam pelaksanaan program percepatan penurunan stunting ini.

Baca Juga :  Siti Fadilah : Berharap Vaksin Nusantara Bisa Digunakan Untuk Semua Antigen

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *