Menhub, Kapolri dan Panglima TNI Apresiasi Pelayanan Mudik Lebaran 2024 Saat Pemantauan di Stasiun Pasar Senen

Informasi Umum, selama masa Angkutan Lebaran 2024, yaitu 31 Maret s.d 21 April 20124, KAI Daop 1 Jakarta telah menyedikan sebanyak 1.688 perjalanan KAJJ dengan rata-rata 77 perjalanan KAJJ perharinya, dengan rincian 40 perjalanan KAJJ berangkat dari Stasiun Gambir dan 37 perjalanan KAJJ berangkat dari Stasiun Pasar Senen.

“Dari jumlah perjalanan KAJJ tersebut telah disediakan sebanyak 963.948 seat/tempat duduk dengan rata-rata perhari sebanyak 43.816 seat/tempat duduk,” terang ixfan.

Baca Juga :  Business Matching Miliki Manfaat Nyata Pelaku UKM Di Berbagai Bidang

Sampai dengan (6/4) masih tersisa sebanyak 249.515 tempat duduk untuk keberangkatan H1 s.d H+10 atau 11 s.d 21 April mendatang, untuk keberangkatan KAJJ dari Stasiun Gambir dan Pasar Senen.

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *