Kemenpora Salurkan Rp.61,5 Miliar Dukung Persiapan Kontingen Indonesia di Kualifikasi Olimpiade 2024

Uritanet- Jakarta,

Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Dito Ariotedjo mengumumkan pemberian dana sebesar Rp.61,5 miliar lebih untuk mendukung persiapan 11 cabang olahraga Indonesia dalam kualifikasi Olimpiade Paris 2024.

Dalam upaya meningkatkan prestasi olahraga nasional di panggung internasional, pemerintah lewat Kementerian Olahraga dan Pemuda menekankan komitmennya dengan memberikan dukungan finansial yang signifikan kepada atlet-atlet Indonesia.

Penandatanganan perjanjian kerja sama antara Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) serta Induk Organisasi Cabang Olahraga (IOCO) menandai langkah awal menuju pemusatan latihan nasional (Pelatnas) di Jakarta.

Baca Juga :  Rudy Project Indonesia Dukung Para Atlet Di Olimpiade Tokyo 2021

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *