Asphirasi Bersama LSP Wisata Hasanah Indonesia Gelar Bimbingan Teknis dan Sertifikasi BNSP Tour Leader

Kegiatan sertifikasi kurang lebih meliputi dari ketrampilan bagaimana tour leader ini mempunyai ketrampilan dalam berkomunikasi dengan para jamaah, komunikasi dengan otoritas terkait khususnya di bandara, dengan pihak-pihak Otoritas di Saudi dan juga keterampilan berbahasa Inggris dan berbahasa Arab. Agar nanti tidak mengalami kesulitan dalam menjembatani antara jamaah dengan otoritas setempat.

Sedangkan disisi lain, Farida selaku DPP Ashphirasi menyampaikan bahwa hari ini, tanggal 28 Januari 2024, Bidang Pendidikan dan Pelatihan DPP ASPHIRASI (Aliansi Pengusaha Haramain Seluruh Indonesia) mengadakan pelatihan tour leader untuk wilayah DKI Jakarta bekerjasama dengan asesor Wisata Hasanah Indonesia (Lembaga Sertifikasi Profesi) untuk mendapatkan sertifikat dari BNSP (Badan Nasional Sertifikasi Profesi).

Baca Juga :  Digitalisasi Pelaku Ekonomi Kreatif Dayah Daboh Aceh

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *