39Th RS Hermina Grup Gelar “Seminar Medis“ Update Tatalaksana Pasien di IGD “Strategi Peningkatan Kinerja RS Hermina”

“Jadi ada alih informasi juga bagaimana penanganan kegawatannya, pengenalannya, penanganan awalnya, kemudian bagaimana cara merujuknya supaya jangan terlambat. Tadi diajarkan juga bagaimana sih penanganan di rumah sakit biar mereka juga mengerti selanjutnya pasien itu mau dilakukan apa,” jelas dr.Gloria Ilona ,MM. lebih lanjut.

Hermina pun sudah punya tempat -tempatnya. Jadi misalnya kayak untuk jantung ada di Kemayoran dan Depok.. Kemayoran itu Hermina fokus ke jantung dewasa, sedangkan Depok, fokus pada jantung anak.

Baca Juga :  Kecamatan Bekasi Timur Gelar Vaksinasi Lanjutan Untuk Warga di “Hutan Bambu”

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *