Percepat Ketersediaan Air Bersih Entaskan Stunting dan Kemiskinan Ekstrem di Desa Desa

“Karena itu setiap desa dengan Dana Desa itu diupayakan harus bisa menciptakan pekerjaan sehingga para warga sekitar mendapatkan tambahan,” ujarnya.

Selanjutnya yang ketiga, baik stunting maupun kemiskinan ekstrem harus dipenuhi kebutuhan dasarnya termasuk pembangunan infrastruktur dasar yakni ketersediaan instalasi jaringan air bersih.

“Jadi, baik stunting maupun kemiskinan ekstrem sangat terkait dengan kebutuhan air, karena itu kalau pemerintah saat ini sedang membangun jaringan air bersih termasuk ngebor air bawah tanah itu kita harapkan masalah stunting dan kemiskinan ekstrem bisa diatasi,” ujar Menko Muhadjir.

Baca Juga :  Presiden Jokowi Didampingi Menpora Dito Ariotedjo Resmikan Kantor FIBA di Indonesia : Berharap Bisa Lahirkan Atlet Basket Indonesia Terbaik di Kancah Dunia

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *