Menko PMK Muhadjir Minta Pemangku Kepentingan Bahu Membahu Entaa Stunting

Hakikat pembangunan nasional yakni pembangunan manusia Indonesia seutuhnya dan menyeluruh. Konsep pembangunan manusia dilaksanakan mengikuti siklus hidup manusia, dari masa anak-anak, remaja, dewasa, hingga lansia.

Untuk mewujudkan sumber daya manusia yang kuat, sehat, produktif, dan berkarakter, maka upaya pembangunan manusia harus diawali dari pengasuhan keluarga yang benar dan optimal, yang dimulai sejak 1.000 Hari Pertama Kehidupan.

Permasalahan yang dihadapi dalam 1.000 Hari Pertama Kehidupan salah satunya adalah stunting. Stunting tidak hanya soal kekurangan gizi saja, namun masalah kebersihan dan sanitasi juga penting untuk mengentaskan stunting.

Baca Juga :  Presiden Jokowi Sudah Berkantor di IKN, Bertemu Jajaran OIKN dan Menteri Perhubungan di Istana Garuda

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *