Ciliwung River Waste Audit for Environmental Sustainability, Tiga Lembaga Tagih Janji Negara dan Produsen Ritel

Sampel Ciliwung River Waste Audit “One Step for Environmental Sustainability” tersebut, baik kuantitatif maupun kualitatif, utamanya diambil di 6 (enam) titik dari hulu ke hilir, yang merepresentasikan segmentasi DAS sungai Ciliwung sesuai keputusan menteri lingkungan hidup dan kehutanan No. 298 Tahun 2017, yakni Jembatan Kedung Halang, Aliran Sungai Ciliwung di Wilayah Perumahan Gaperi, Jembatan Panus Sungai Ciliwung Depok, Pintu Air Manggarai, Kali PLTU Ancol dan Banjir Kanal Barat Mall Seasons City Kecamatan Tambora.

Baca Juga :  Tiket KA Jarak Jauh Untuk H-10 Lebaran Keberangkatan dari Stasiun di Wilayah Daop 1 Jakarta Sudah Dapat Dipesan

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *