Polres Lembata Gelar Penanaman Pohon Malapari Gandeng PT Batara, Yayasan Anton Enga Tifaona dan Dinas Kehutanan

Dikatakannya, Kegiatan penanaman Malapari ini dapat diikuti oleh masyarakat Lembata, karena Lembata saat ini tengah mempersiapkan diri sebagai lumbung tanaman energi masa depan.

“Tetap semangat untuk melakukan penanaman seiring juga dalam rangka menyongsong Dirgahayu Otonomi Daerah Lembata ke 24 sebagai bentuk mewujudkan Lembata sebagai Pulau Energi terbuka lebar dan Hijau,” ungkap Bernard.

)**git/rilis/ Yuri

Baca Juga :  Evaluasi Arus Mudik dan Balik 2024, Menko PMK: Capaianya Sudah Sangat Baik

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *