Pembangunan Desa Modal Penting Perkuat Ketahanan Nasional

Kuliah ini juga dihadiri Rektor IPB Arif Satria, Dekan FEMA IPB University Sofyan Sjaf, Dekan lingkup IPB, peserta sekolah pemerintahan desa serta mahasiswa multistrata.

“Jadi saya benar-benar mendorong pemerintahan desa sebagai kekuatan kita, tapi jangan lupa sekarang ini teknologi membuat kita semua yang di desa mengalami pertumbuhan,” kata Andika Perkasa.

Menurutnya, Indonesia harus bersyukur karena memiliki sumber daya alam yang melimpah. Terpenting, kata Andika Perkasa, saat ini perlu memperkuat sumber daya manusia agar bisa mengelola sumber daya alam tersebut.

Baca Juga :  Inilah Hak Cipta Mars Syubbanul Wathan Milik Keluarga KH.Wahad Chasbullah

Share Article :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *